Rapat Koordinasi Aparatur Pekon dan TP-PKK Pekon Sukapura

    Rapat Koordinasi Aparatur Pekon dan TP-PKK  Pekon Sukapura
    Pekon Sukapura Kecamatan Sumber Jaya Bersama ketua TP.PKK Bahas Persiapan Lomba Pekon

    LAMPUNG BARAT,   - Aparat Pekon Sukapura Kecamatan Sumber Jaya Bersama ketua TP.PKK Membahas Persiapan Lomba Pekon di Balai Pekon Sukapura. Senin (08/02/2021)

    Seperti Yang di Sampaikan oleh Peratin Sukapura Ibu Setiawati bahwa, kegiatan lomba pekon pada tahun ini di fokuskan atau akan di tempatkan di pekon Sukapura. 

    "Kegiatan lomba pekon pada tahun ini di fokuskan atau akan di tempatkan di Pekon Sukapura, " ucapnya.

    Masih menurut ibu Setiawati, "Kegiatan ini bisa di lakukan seperti tahun-tahun yang lalu. hanya saja di tahun ini ada sedikit perubahan di dalam melakukan kegiatan lomba pekon ini, di karenakan masih dalam masa pandemi ini, maka kita jarus selalu mengikuti Protokol Kesehatan (Prokes) dan tidak mengundang peserta dari pekon yang lain, " ujar Beliau.

    Dalam kesempatan yang sama Ibu Aryani Selaku Ketua TP.PKK  Pekon Sukapura juga menyampaikan bahwa, kegiatan tersebut harus benar-benar mengikuti Protokol Kesehatan (Prokes) demi Kesehatan dan demi memutus mata rantai Covid 19.

    "Kegiatan ini harus benar-benar mengikuti Protokol Kesehatan (Prokes) demi Kesehatan dan demi memutus mata rantai Covid-19." Kata Aryani.

    Dan juga di dalam rapat Koordinasi ini Ibu Setiawati Selaku Peratin Sukapura Juga menyampaikan dan menegaskan Kepada Seluruh Aparat Pekon dari Pemangku dan RT Setempat bahwa seluruh Aparat Pekon harus bekerja Exstra. Dengan memantau kegiatan kegiatan yg ada di Pekon Sukapura dan setiap kegiatan harus di ketahui begitupun apa Bila ada tamu dari luar daerah harus memberikan laporan kantor pekon Setempat, mengingat situasi pandemi Covid-19 ini. "Pungkasnya (Dolfi)

    Aftisar Putra

    Aftisar Putra

    Artikel Sebelumnya

    Diduga Bawa Sabu Dua Pria Diringkus Satres...

    Artikel Berikutnya

    Gubernur Arinal Minta Kader Pramuka Provinsi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Pj Sekda Mesuji Wahyu Arswendo Pimpin Upacara Hari Pahlawan Ke-79
    Pastikan Hak Pilih Warga Binaan, KPU Way Kanan Koordinasi Terkait DPTB Jelang Cut Off
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Ikuti Kami